fbpx

GROW Digital

Informasi Legal

Persyaratan Layanan Kami ada untuk memastikan keamanan informasi bagi kedua belah pihak serta menjamin bahwa kami akan memberikan pelayanan yang terpercaya dengan kualitas terbaik.

Kebijakan Privasi

Karena melindungi privasi Anda adalah sangat penting bagi Exabytes, kami mengoperasikan situs web kami berdasarkan pedoman-pedoman berikut untuk melindungi informasi pribadi Anda yang dapat diidentifikasi:

Kebijakan-kebijakan dan prosedur-prosedur Exabytes untuk menangani informasi pelanggan telah dibuat dengan pemahaman bahwa teknologi-teknologi Internet masih berkembang dan metode-metode bisnis Internet terus berkembang untuk memenuhi kebutuhan-kebutuhan dan kemungkinan-kemungkinan perubahan teknologi-teknologi. Sebagai akibatnya, kebijakan-kebijakan dan prosedur-prosedur Exabytes dapat berubah.

Bagaimana Exabytes memperoleh informasi dari Anda?

Exabytes memperoleh informasi dari anda pada saat anda mengirimkannya ke Exabytes secara langsung dengan mengisi formulir-formulir pada ‘Situs web Exabytes (termasuk aplikasi apa pun yang mungkin anda buat untuk Jasa Layanan atau Perangkat Lunak), yang sesuai dengan Exabytes melalui email, menulis ke Exabytes melalui posting, atau berbicara ke Exabytes melalui telepon. Exabytes juga memperoleh informasi dari anda pada saat anda menjelajahi Situs web dan menggunakan Perangkat Lunak, sebagaimana ditetapkan secara rinci di bawah ini. Beberapa metode-metode yang digunakan Exabytes untuk memperoleh data bersifat otomatis dan akan berlaku secara otomatis ketika anda menavigasi Situs web dan/atau menggunakan Perangkat Lunak.

Informasi apa yang Exabytes peroleh?

Informasi Pribadi.

Informasi pribadi berarti setiap informasi yang berkaitan dengan orang alami yang teridentifikasi atau dapat diidentifikasi; orang alami yang dapat diidentifikasi adalah seseorang yang dapat diidentifikasi, secara langsung atau tidak langsung, dengan mengacu pada suatu pengidentifikasi seperti nama, nomor identifikasi, data lokasi, suatu pengidentifikasi online atau dengan mengacu kepada satu atau lebih faktor khusus terhadap identitas fisik, fisiologis, genetik, mental, ekonomi, budaya atau sosial dari orang alami itu (“Informasi Pribadi”).

Exabytes dapat memperoleh Informasi Pribadi berikut ini dari anda: nama, alamat, tanggal lahir, nomor telepon, alamat pos, alamat e-mail, alamat IP, informasi tentang jenis browser yang anda gunakan, sistem operasi anda, resolusi layar browser anda, ISP anda, halaman mana yang anda lihat di Situs web dan waktu dan lamanya kunjungan-kunjungan anda ke Situs web, nomor kartu kredit (dalam hal para pelanggan langsung) dan, jika berlaku, nama perusahaan, alamat pos, nomor telepon, alamat e-mail, nomor identifikasi nasional, nomor paspor, nomor kartu kredit atau nomor ID pajak serta informasi serupa mengenai kontak-kontak teknis, kontak-kontak pemasaran, dan kontak-kontak eksekutif dalam perusahaan atau organisasi Anda.

Komunikasi-Komunikasi Pengguna.

Jika Anda berkomunikasi dengan Exabytes, Exabytes dapat memperoleh informasi yang berkaitan dengan komunikasi itu apakah itu diambil dalam bentuk email, surat, posting forum, testimonial-testimonial/kesaksian-kesaksian atau bentuk komunikasi lainnya apapun antara anda dan Exabytes atau yang anda kirimkan ke Situs web (secara bersama-sama, “Komunikasi-Komunikasi Pengguna”).

Informasi Server.

Jika anda menggunakan salah satu jasa layanan Exabytes seperti ‘Web Hosting, Dedicated Server, VPS, Nama Domain atau SSL Exabytes, Exabytes dapat memperoleh informasi tertentu mengenai jasa layanan tersebut dan mengenai server yang dari server tersebut jasa layanan dioperasikan. Informasi ini termasuk tanpa batasan: (a) status berlisensi atau tidak berlisensi dari perangkat lunak yang digunakan dalam jasa layanan; (b) sumber dari mana lisensi untuk perangkat lunak diperoleh (yaitu, Exabytes atau afiliasi Exabytes); atau (c) informasi mengenai server yang dari server tersebut perangkat lunak dipasang termasuk (i) alamat IP publik, (ii) sistem operasi dan (iii) penggunaan setiap teknologi-teknologi virtualisasi pada server tersebut ((a) sampai (c) secara bersama-sama, “Informasi Server”)). Sebagai tambahan, “Informasi Server” juga dapat mencakup informasi yang diperoleh oleh Exabytes dari waktu ke waktu mengenai fitur-fitur mana dari perangkat lunak yang paling sering digunakan untuk memperbaiki dan melakukan penyesuaian-penyesuaian pada perangkat lunak; dan informasi yang diperoleh oleh Exabytes dari anda dalam hal anda meminta jasa layanan dukungan teknis termasuk tanpa batasan, alamat-alamat IP, nama-nama pengguna dan kata-kata sandi (passwords) yang diperlukan untuk masuk ke SSH, direktori server yang dari server tersebut anda memasang perangkat lunak dan setiap akun-akun yang terpengaruh termasuk akun-akun email, akun-akun MySQL dan akun-akun lainnya.

Informasi Non-Pribadi.

Exabytes juga memperoleh data dalam suatu bentuk yang tidak, dengan sendirinya, mengijinkan koneksi/hubungan langsung dengan suatu individu tertentu. Exabytes dapat memperoleh, menggunakan, mentransfer, dan mengungkapkan informasi non-pribadi untuk keperluan apapun.

Informasi apa yang Exabytes peroleh jika Anda berusia di bawah 13 tahun?

Secara Default, Exabytes tidak dengan sengaja memperoleh Informasi Pribadi mengenai anak-anak di bawah usia 13 tahun. Jika Exabytes menyadari bahwa ia telah tidak sengaja memperoleh Informasi Pribadi mengenai anak-anak di bawah usia 13 tahun, ia akan mengambil langkah-langkah untuk menghapus informasi sesegera mungkin, kecuali jika Exabytes disyaratkan oleh hukum yang berlaku untuk menyimpannya.

Jika Exabytes mengetahui seorang anak berusia di atas 13 tahun, tetapi dianggap sebagai orang yang belum dewasa berdasarkan hukum yang berlaku, Exabytes akan memperoleh persetujuan orang tua/wali sebelum menggunakan Informasi Pribadi anak tersebut.

Bagaimana Exabytes menggunakan dan menyimpan informasi yang ia peroleh?

Sebagai hal yang umum, Exabytes dapat menggunakan Informasi Pribadi yang anda ungkapkan kepada Exabytes untuk memperbaiki dan menyediakan Situs web, Jasa Layanan, dan produk-produk serta jasa layanan lain Exabytes, dan untuk keperluan tertentu dimana anda memberikan Informasi Pribadi anda kepada Exabytes. Di bawah ini adalah rincian lebih khusus mengenai bagaimana Exabytes menggunakan informasi anda.

Exabytes dapat menggunakan Informasi Pribadi untuk membuat dan memvalidasi akun Anda, untuk memproses transaksi-transaksi yang anda minta seperti pendaftaran nama domain untuk melaksanakan setiap kontrak yang telah anda buat dengan Exabytes, untuk memberikan dukungan pelanggan dan teknis kepada anda dan untuk mengkomunikasikan kepada anda mengenai akun anda dan produk-produk dan jasa layanan Exabytes.

Informasi Pribadi yang anda berikan kepada Exabytes memungkinkan Exabytes untuk menyediakan bagi Anda buletin-buletin dan daftar-daftar pesan/surat yang telah anda daftarkan pada Exabytes. Jika anda tidak ingin berada pada daftar pesan/surat Exabytes, anda dapat memilih keluar pada setiap saat dengan merubah pengaturan-pengaturan anda di halaman anda mengenai ‘Rincian Saya’ di area klien.

Exabytes juga dapat menggunakan Informasi Pribadi untuk menawarkan, memasarkan, atau mengiklankan produk-produk dan jasa layanan Exabytes kepada anda. Meskipun produk-produk dan jasa layanan Exabytes tersebut mungkin merujuk, memasukkan atau menyertakan produk-produk dan jasa layanan pihak ketiga, Exabytes tidak akan menggunakan Informasi Pribadi anda untuk secara mandiri menawarkan, memasarkan atau mengiklankan produk-produk dan jasa layanan pihak ketiga kecuali Exabytes memperoleh persetujuan anda terlebih dahulu untuk melakukannya.

Dari waktu ke waktu, Exabytes dapat menggunakan Informasi Pribadi Anda untuk mengirimkan pemberitahuan-pemberitahuan penting, seperti update-update produk penting dan komunikasi-komunikasi mengenai pembelian-pembelian serta perubahan-perubahan terhadap ketentuan-ketentuan, syarat-syarat, dan kebijakan-kebijakan Exabytes. Karena informasi ini penting untuk interaksi anda dengan Exabytes, anda tidak boleh memilih keluar/untuk tidak menerima komunikasi-komunikasi ini.

Exabytes juga dapat menggunakan Informasi Pribadi anda untuk keperluan hukum lainnya sebagaimana dinyatakan dalam Kebijakan Privasi ini, dan untuk keperluan lain apapun yang untuk hal tersebut anda telah memberikan kepada Exabytes persetujuan tegas.

Jika anda memberikan izin kepada Exabytes untuk melakukannya, Exabytes dapat menggunakan Informasi Pribadi anda untuk mengirimkan kepada anda komunikasi-komunikasi pemasaran langsung. Jika Anda pernah memilih untuk ‘memilih keluar/untuk tidak’ menerima komunikasi-komunikasi tersebut, Exabytes dapat menahan Informasi Pribadi Anda pada file untuk memastikan bahwa Exabytes tidak melanjutkan menjadikan anda target terhadap komunikasi-komunikasi dari

jenis yang telah dimintakan oleh anda kepada Exabytes untuk berhenti mengirim kepada anda.

Exabytes membatasi penggunaan Informasi Pribadi untuk keperluan-keperluan yang diidentifikasi dalam Kebijakan Privasi ini dan yang untuk hal tersebut anda telah memberikan persetujuan tegas. Sesuai dengan kebijakan-kebijakan dan prosedur-prosedur yang ditetapkan, Exabytes menahan Informasi Pribadi hanya selama diperlukan untuk memenuhi keperluan-keperluan yang dinyatakan tersebut, kecuali disyaratkan oleh hukum untuk suatu periode yang berbeda atau Exabytes memiliki persetujuan dari individu tersebut.

Sesuai dengan kebijakan-kebijakan dan prosedur-prosedur yang ditetapkan, Exabytes akan secara berkala menghancurkan atau menghapus Informasi Pribadi apapun yang tidak lagi diperlukan.

Exabytes dapat menggunakan Komunikasi-Komunikasi Pengguna dalam cara yang sama seperti yang digunakan Exabytes untuk Informasi Pribadi. Jika anda berkomunikasi dengan Exabytes untuk keperluan tertentu, Exabytes dapat menggunakan Komunikasi-Komunikasi Pengguna anda untuk keperluan itu. Misalnya, jika anda menghubungi Exabytes untuk dukungan teknis, Exabytes dapat menggunakan komunikasi-komunikasi anda untuk memberikan dukungan teknis kepada anda.

Exabytes dapat menggunakan Informasi Server untuk memberikan kepada Anda jasa layanan dukungan teknis dan untuk memelihara, mengevaluasi, memperbaiki dan memberikan produk-produk dan jasa layanan Exabytes. Exabytes juga dapat menggunakan informasi tersebut untuk menyelidiki penggunaan-penggunaan perangkat lunak Exabytes yang tidak berlisensi (dan karena itu tidak sah).

Di mana Informasi Pribadi anda disimpan?

Exabytes adalah suatu perusahaan global dan data pribadi anda dapat ditransfer ke dan disimpan di kantor Malaysia kami dan pusat-pusat data terkait dan dengan menerima ketentuan-ketentuan jasa layanan kami, anda secara tegas setuju atas transfer dan penyimpanan yang berlangsung. Kami akan mengambil semua langkah-langkah yang diperlukan secara wajar untuk memastikan bahwa informasi pribadi anda diperlakukan dengan aman dan sesuai dengan kebijakan privasi ini.

Bagaimana Exabytes melindungi Keamanan Data anda?

Exabytes akan melindungi kerahasiaan informasi pribadi, informasi akun, dan komunikasi-komunikasi pribadi anda semaksimal mungkin dan konsisten dengan hukum dan kepentingan-kepentingah sah dari Exabytes, para mitranya, para karyawannya, dan para pelanggan jasa layanan Exabytes lainnya. Untuk melindungi kehilangan, penyalahgunaan, dan perubahan informasi yang diperoleh dari para pelanggan, Exabytes memiliki prosedur-prosedur fisik, elektronik, dan manajerial yang sesuai yang ada.

Bagaimana saya dapat merubah informasi pribadi saya?

Anda dapat merubah informasi pribadi anda dengan masuk ke tiket Help Desk untuk membuat permintaan atau update dari Sistem Penagihan Klien Exabytes.

Jika anda telah mendaftarkan nama domain pada Exabytes dan ingin merubah Kontak Teknis dari Exabytes ke perusahaan lain atau merubah informasi pendaftaran lainnya apapun, anda seharusnya dapat melakukannya dengan masuk ke Panel Kontrol Pendaftar Domain masing-masing. Exabytes memberikan kepada anda akses penuh ke akun domain anda dengan mengirimkan kepada anda nama pengguna dan kata sandi (password) anda sendiri. Adalah penting untuk dicatat bahwa informasi pendaftaran nama domain anda dibuat tersedia untuk umum di pendaftaran nama-nama domain. Dalam hal anda kehilangan kata sandi (password) domain anda, anda dapat masuk ke tiket Help Desk dan kami akan mengirimkan ulang kata sandi (password) ke alamat email pada catatan pendaftaran domain. Dalam hal anda kehilangan kata sandi (password) dan alamat email anda untuk catatan pada Pendaftar Domain yang tidak lagi berlaku, permintaan langsung ke Pendaftar Domain disyaratkan, oleh karena itu adalah penting untuk menjaga alamat email Pendaftar Domain anda saat ini serta alamat email anda pada Exabytes.

Akankah pernah Exabytes mengirimkan pesan-pesan/surat-surat secara langsung kepada saya?

Dari waktu ke waktu, Exabytes dapat mengirimkan kepada anda informasi mengenai berbagai produk-produk dan jasa layanan yang mungkin menarik. Kami tidak akan mengirimkan kepada anda informasi jenis ini tanpa mengijinkan anda secara khusus untuk “memilih keluar/untuk tidak” dari pesan-pesan/surat-surat tersebut. Anda dapat memilih keluar/untuk tidak dengan mengirimkan e-mail ke [email protected], namun demikian, dengan melakukan hal tersebut, anda dapat kehilangan komunikasi penting mengenai jasa layanan anda.
Selain itu, jika anda adalah reseller Exabytes, Exabytes dan/atau para mitra dan para pemasang iklannya dapat, dari waktu ke waktu, mengirimkan kepada Anda buletin-buletin, bahan promosi, dan pesan-pesan/surat-surat lainnya. Anda dapat memilih keluar/untuk tidak dengan mengirim e-mail ke [email protected].

Bagaimana Saya Melindungi Informasi Pribadi Saya Dalam Forum-Forum Publik?

Exabytes dapat menawarkan forum-forum interaktif, seperti papan-papan pesan dan obrolan. Anda seharusnya menyadari bahwa pada saat anda secara sukarela mengungkapkan Informasi Pribadi kepada para pengguna lain atau kepada pihak-pihak ketiga pada sistem Exabytes, melalui e-mail, atau di luar sistem Exabytes, informasi tersebut dapat diperoleh dan digunakan oleh pihak-pihak lain dan dapat menyebabkan pesan-pesan yang tidak diminta dari para anggota lainnya atau pihak-pihak ketiga. Sementara Exabytes berusaha untuk melindungi Informasi Pribadi anda, Exabytes tidak dapat menjamin keamanan setiap informasi yang anda kirimkan ke Exabytes, dan anda bertanggung jawab sendiri untuk menjaga kerahasiaan setiap kata-kata sandi (passwords) atau informasi akun lainnya.

Informasi dan akses ke Informasi Pribadi Anda

Berdasarkan apa yang telah anda sampaikan kepada Exabytes, Exabytes berusaha untuk memastikan bahwa informasi kontak dan preferensi-preferensi anda akurat, lengkap, dan terbaru. Anda memiliki hak untuk meminta akses ke dan pembetulan atau penghapusan Informasi Pribadi atau pembatasan pemrosesan mengenai Informasi Pribadi anda atau memiliki hak untuk menolak pemrosesan serta memiliki hak atas portabilitas data. Exabytes akan mematuhi permintaan-permintaan penghapusan selama Exabytes tidak disyaratkan untuk menahan Informasi Pribadi oleh hukum dan tidak perlu menahannya untuk keperluan-keperluan bisnis yang sah daripadanya. Exabytes dapat menolak untuk memproses permintaan-permintaan yang sembrono/menjengkelkan, membahayakan privasi pihak-pihak lain, yang sangat tidak praktis, atau yang akses atasnya tidak disyaratkan oleh hukum setempat. Permintaan-permintaan akses, koreksi, atau penghapusan dapat dilakukan dengan mengirim email ke [email protected].

Hak-Hak Anda

Sebagai Subyek Data anda memiliki sejumlah hak yang berkaitan dengan Informasi Pribadi Anda. Hal-hal ini termasuk hak-hak anda:

Untuk meminta Exabytes untuk mengkonfirmasi Informasi Pribadi apa saja kah (jika ada) yang dipegang oleh Exabytes yang berkaitan dengan anda dan bagaimana data itu diproses dan digunakan oleh Exabytes (seringkali disebut sebagai sebagai ‘Permintaan Akses Subyek’);

Untuk meminta Exabytes membetulkan Informasi Pribadi tentang anda yang tidak akurat yang dipegang oleh Exabytes;

Untuk meminta Exabytes menghapus Informasi Pribadi yang berkaitan dengan anda jika tidak lagi diperlukan bagi Exabytes untuk melanjutkan memprosesnya, atau jika Exabytes tidak memiliki dasar yang sah untuk menyimpan, memproses, atau menahannya (meskipun Exabytes memiliki hak-hak untuk menolak permintaan-permintaan ini dalam situasi-situasi tertentu);

Untuk menolak Exabytes memproses Informasi Pribadi anda;

Untuk diberitahukan mengenai adanya pengambilan keputusan otomatis dan penggambaran (profiling) Informasi Pribadi anda, dan jika sesuai, diberikan informasi yang bermakna mengenai alasan yang digunakan, serta signifikansi dan konsekuensi-konsekuensi yang diperkirakan dari pemrosesan demikian yang berakibat kepada anda;

Untuk meminta Exabytes memberikan kepada anda salinan Informasi Pribadi anda untuk ditransfer ke suatu penyedia alternatif dari jasa layanan serupa.

Jika anda setiap saat ingin menggunakan satu atau lebih hak-hak ini, anda harus menghubungi Exabytes di [email protected].

Situs-situs web pihak ketiga

Situs web Exabytes dapat, dari waktu ke waktu, memuat kaitan-kaitan/link-link ke dan dari situs-situs web jaringan-jaringan mitra, para pemasang iklan, dan afiliasi-afiliasi Exabytes. Jika anda mengikuti kaitan/link ke salah satu situs-situs web ini, harap dicatat bahwa situs-situs web ini memiliki kebijakan-kebijakan privasinya sendiri dan bahwa Exabytes tidak bertanggung jawab atau berkewajiban apapun atas kebijakan-kebijakan ini. Harap periksa kebijakan-kebijakan ini sebelum anda menyerahkan suatu Informasi Pribadi ke situs-situs web ini.

Apakah Exabytes menggunakan cookies dan web beacons?

Cookies

Ya, Exabytes menggunakan cookies untuk membedakan anda dari para pengguna Situs web lainnya dan untuk meningkatkan keseluruhan pengalaman anda. Jika anda menggunakan Situs web, informasi tertentu dapat disimpan secara lokal di perangkat anda dengan menggunakan ‘cookies’ atau teknologi-teknologi serupa seperti obyek-obyek disimpan di perangkat penyimpanan lokal. Cookie adalah suatu file teks kecil yang digunakan untuk menyimpan informasi terbatas mengenai pengguna perangkat. Mereka membantu Exabytes untuk mengidentifikasi bagaimana para pengguna Exabytes menggunakan Situs web, dan sehingga Exabytes dapat terus mengembangkan dan memperbaikinya.

Cookies melakukan ini dengan menyimpan informasi mengenai preferensi-preferensi anda di perangkat anda, termasuk model perangkat, pabrikan, resolusi layar, kemampuan-kemampuan perangkat, penyedia jasa layanan, data lokasi negara dan kota. Exabytes menggunakan jenis-jenis cookies berikut ini:

Strictly necessary (Sangat diperlukan): Cookie-cookie ini memungkinkan Situs web Exabytes berfungsi dengan benar dan mengirimkan jasa layanan dan produk-produk yang anda telah minta.

Performance & Functionality (Kinerja & Fungsionalitas): Cookie-cookie ini digunakan untuk meningkatkan kinerja dan fungsionalitas Situs web Exabytes tetapi tidak penting untuk mereka gunakan (misalnya, Exabytes menggunakan cookie-cookie untuk mengingat preferensi-preferensi anda di Situs web). Namun demikian, tanpa cookie-cookie ini, fungsionalitas tertentu dapat menjadi tidak tersedia.

Analytical (Analitis): Cookie-cookie ini memperoleh informasi yang digunakan baik dalam bentuk agregat/kumpulan untuk membantu Exabytes memahami bagaimana Situs web digunakan atau untuk membantu Exabytes menyesuaikan Situs web untuk anda. Secara khusus, Exabytes menggunakan Google analytics cookies (cookie-cookie analitis Google). Untuk informasi lebih lanjut mengenai kebijakan privasi Google, harap kunjungi http://www.google.com/intl/en/policies/. Jika anda tidak ingin mengijinkan penggunaan Google Analytics cookies sama sekali, Google memberikan sambungan memilih keluar/untuk tidak untuk browser-browser situs web yang paling umum http://tools.google.com/dlpage/gaoptout. Dengan menggunakan Jasa Layanan, anda menerima penggunaan cookie-cookie sesuai dengan Kebijakan Privasi ini.

Pilihan-pilihan cookie anda

Anda mempunyai hak untuk memilih apakah menerima atau menolak cookie-cookie dan teknologi-teknologi serupa. Anda dapat menggunakan pilihan ini dengan tidak menerima Ketentuan-Ketentuan Jasa Layanan dan Kebijakan Privasi ini, akan tetapi, harap dicatat bahwa bahwa jika anda memilih untuk melakukannya, anda tidak akan dapat menggunakan Jasa Layanan.

Untuk informasi lebih lanjut mengenai cookie-cookie apa saja dan mengenai hak-hak anda untuk mengontrol cookie-cookie, harap kunjungi sumber pendidikan pihak ketiga www.allaboutcookies.org.

Bagaimana dengan Privasi di Situs-Situs Yang Terkait ke Exabytes?

Exabytes dapat memberikan kaitan-kaitan/link-link ke para mitranya dan situs-situs Internet lainnya. Situs-situs ini memiliki data terpisah dan praktik-praktik privasi independen/yang berdiri sendiri dari Exabytes, dan Exabytes menolak tanggung jawab atau kewajiban apapun atas kebijakan-kebijakan atau tindakan-tindakan mereka.

Bagaimana Exabytes mengungkapkan Informasi Pribadi yang diperolehnya?

Exabytes tidak akan mengungkapkan informasi pribadi dan informasi akun para pelanggannya kecuali Exabytes memiliki alasan untuk percaya bahwa pengungkapan informasi tersebut diperlukan untuk mengidentifikasi, melakukan kontak dengan, atau mengajukan tindakan hukum terhadap seseorang yang dapat menyebabkan kerugian atau mengganggu hak-hak atau properti Exabytes, para pelanggan Exabytes, atau lainnya, atau jika Exabytes memiliki keyakinan dengan itikad baik bahwa hukum mensyaratkan pengungkapan tersebut.

Exabytes tidak dapat dipertanggungjawabkan untuk melindungi Informasi Pribadi anda jika anda membagikan informasi tersebut di bagian-bagian Situs web yang tersedia untuk umum seperti forum-forum pengguna atau bagian testimonial-testimonial/kesaksian-kesaksian. Anda harus menggunakan penilaian anda sendiri dalam mengungkapkan informasi ini di Situs web.

Exabytes juga tidak akan, kecuali untuk alasan-alasan yang dinyatakan di bawah ini, mengungkapkan kepada pihak-pihak ketiga isi-isi dari surat elektronik atau komunikasi-komunikasi elektronik lainnya yang disimpan atau ditransmisikan oleh Exabytes untuk para pelanggannya. Keadaan-keadaan yang dalam keadaan-keadaan tersebut Exabytes akan mengungkapkan komunikasi-komunikasi pelanggan elektronik tersebut adalah pada saat:

• diperlukan untuk memberikan jasa layanan kepada pelanggan;
• diperlukan untuk melindungi kepentingan-kepentingan yang sah dari Exabytes dan para pelanggannya;
• disyaratkan untuk bekerja sama dengan perintah-perintah penangkapan, surat-surat tuntutan, atau proses hukum lainnya yang ditentukan oleh Exabytes dalam kebijakan semata-matanya adalah sah dan dapat dilaksanakan; dan
• diperlukan untuk memberikan kepada instansi penegak hukum jika isi-isi secara tidak sengaja diperoleh oleh Exabytes dan tampaknya berkaitan dengan perbuatan tindak pidana.

Exabytes menolak maksud apapun untuk mensensor, mengedit, atau terlibat dalam review atau pengawasan yang sedang berlangsung atas komunikasi-komunikasi yang disimpan di atau ditransmisikan melalui fasilitas-fasilitasnya oleh para pelanggan atau pihak-pihak lain. Akan tetapi, Exabytes akan mereview, menghapus, atau memblokir akses ke komunikasi-komunikasi yang dapat membahayakan Exabytes, para pelanggannya, atau pihak-pihak ketiga. Alasan-alasan/dasar-dasar yang atasnya Exabytes dapat mengambil tindakan tersebut termasuk, tetapi tidak terbatas kepada, pelanggaran-pelanggaran yang bersifat aktual atau potensial atas kebijakan-kebijakan Exabytes.

Dalam hal Exabytes dibeli oleh perusahaan lain, bergabung dengan perusahaan lain atau memiliki bagian substansial atas aset-asetnya yang dibeli oleh perusahaan lain, Exabytes dapat membagikan Informasi Pribadi anda dengan perusahaan itu. Dalam keadaan demikian, Exabytes akan memberitahu anda sesuai dengan ketentuan-ketentuan pemberitahuan mengenai Ketentuan-Ketentuan Penggunaan.

Exabytes dapat mengungkapkan Informasi Pribadi anda kepada pihak-pihak ketiga terafiliasi yang membantu Exabytes dalam menyediakan pemeliharaan, evaluasi, perbaikan dan penyediaan Situs web, Jasa Layanan, dan setiap produk-produk serta jasa layanan Exabytes lainnya. Exabytes dapat mengungkapkan Informasi Pribadi anda kepada pihak-pihak ketiga terafiliasi untuk keperluan menawarkan, memasarkan, atau mengiklankan produk-produk dan jasa layanan Exabytes kepada anda (produk-produk dan jasa layanan Exabytes tersebut dapat merujuk, memasukkan atau menyertakan produk-produk dan jasa layanan pihak ketiga). Dalam keadaan demikian, Exabytes akan mengambil langkah-langkah yang wajar untuk mencegah pihak-pihak ketiga terafiliasi menggunakan Informasi Pribadi anda untuk keperluan-keperluan lain.

Bagaimana jika Anda memiliki pertanyaan-pertanyaan, komentar-komentar, atau keluhan-keluhan mengenai Kebijakan Privasi ini?

Jangan segan-segan untuk mengajukan pertanyaan-pertanyaan, komentar-komentar, atau keluhan-keluhan apapun mengenai Kebijakan Privasi ini dengan menggunakan informasi kontak yang tercantum dalam bagian Pemberitahuan mengenai Ketentuan-Ketentuan Penggunaan Exabytes. Ini adalah kebijakan Exabytes untuk menyelidiki dan berusaha menyelesaikan semua keluhan-keluhan tertulis resmi yang diterima Exabytes mengenai Kebijakan Privasi ini. Exabytes akan bekerja sama dengan otoritas regulatory yang sesuai, termasuk otoritas perlindungan data lokal, untuk menyelesaikan setiap keluhan-keluhan mengenai transfer data pribadi yang tidak dapat diselesaikan antara Exabytes dan individu.

Berlaku dari tanggal 25 Mei 2018, Peraturan Perlindungan Data Umum (GDPR) memiliki kekuatan. Hak-hak Anda berdasarkan peraturan baru itu dijelaskan di https://ico.org.uk/for-organisations/data-protection-reform/overview-of-the-gdpr/. Rincian mengenai bagaimana anda dapat menggunakan hak-hak tersebut ditetapkan dalam ‘Hak-Hak Anda’. Exabytes mempunyai sebagian besar faktor GDPR yang dipertimbangkan dalam Kebijakan Privasi ini tetapi jika anda pikir Exabytes telah gagal melakukannya dengan cara apapun, harap beritahu Exabytes di [email protected].

Mengapa Memilih
Exabytes?

Penyedia solusi All-in-one Bisnis, Cloud, Digital, dan eCommerce terlengkap untuk Anda.

Brand Terpercaya dan Terkemuka di Asia Tenggara

Dikenal dan diakui sebagai penyedia solusi web hosting, cloud, eCommerce, dan digital terkemuka di Asia Tenggara. Dipercaya oleh lebih dari 160.000 pelanggan di seluruh dunia.

Lebih dari Sekadar Penyedia Web Hosting

Kami adalah tempat terlengkap untuk semua yang Anda butuhkan dalam menghadirkan dan menumbuhkan bisnis Anda ke tingkat yang lebih tinggi secara online.

Layanan dan Produk Terbaru yang Andal

Kami dilengkapi dengan solusi digital terbaru setiap saat dan paling sesuai untuk kebutuhan dan kinerja bisnis Anda.

Terbukti
Kepuasan Pelanggan 100%

Produk dan layanan yang kami tawarkan telah terpercaya dan berhasil mencapai kepuasan pelanggan

Kami Selalu Ada untuk Membantu Bisnis Anda

Siap
Membantu 24/7

Metode Pembayaran Kami

announcement

Pengumuman

Dapatkan Informasi Terbaru!